MAU TAHU KAPAN HARUS MENGGANTI RANTAI MOTOR KITA ??

Image result for GEAR SET MOTOR SUPRA
OK berjumpa lagi dengan saya HERY guys,,

Kali ini saya akan meberikan ulasan apa itu rantai motor (gerset)? Dan kapan harus menggantinya ??
Gerset yaitu sekelompok ger depan rantai dan ger belakang, dan funsinya sebagai penerus tenaga dari mesin ke roda belakang. Untuk tanda-tanda harus menggantinya yaitu biasanya rantai sdah kendor,ger depan&ger belakang  sudah runcing, selain itu kalau motor dikendarai adanya bunyi berisik ( tek – tek ) heheh kan gk lucu guys,, makanya kita perlu menggantinya suoaya dipakai aman dan nyaman.

Gerset motor ini biasanya umur pakai nya kurang lebih 1,5-2 tahun namun juga kalau rantai dirawat bias juga lebih tahan lama, tips nya kalau kering cukup kita kasih chan lup(oli pelumas rantai) sekucupnya saja jangan sampai kebanyakan.
Saran saya guys, kalau melakukan penggantian rantai motor ini harus 1 set ya dan Original dari Yamaha,original Honda,ataupun aspira guys.. Karena kalau tidak 1 set contok mengganti rantainya saja atau  ger belakang saja maka tidak sesuai dengan ukurannya kalaupun dipaksakan dipasang maka akan putus kan bahaya,,

Karena setiap motor punya ukuran rantai panjang pendeknya yang berbeda , dan jumlah ger belakang dan depan yang berbeda. Contoh rantai 420 ada juga 428,  ger depan biasanya 14 dan ger belakang ada 36,38,40,42.
Nah sekarang sudah tahu kan guys,,


Semoga bermanfaat
Terimakasih


Comments